Proses pengembangan mahasiswa bidanga akademik dimulai saat terbangunnya atmosfir akademik, yang ditunjukkan dengan peran aktif mahasiswa dalam bidang Akademik mauun non akademik. Dalam bidang akademik, program studi teknik industri FST UPY memberikan layanan mahasiswa berupa layanan akademik yang dapat dilakukan oleh dosen PA dan Kaprodi.